Bukan ku memaksa
Yang ku pinta
Hanyalah jujurmu
Karna
Semua itu
Kau janjikan
Kepada diriku
Wajar saja ku menunggu
Tetapi tak ada jawaban
Reff :
Ku tak ingin yang kedua
Aku merasa tak berharga
Memang harus yang pertama
Daripada jadi dilemma
Padaku...
Andai
Tak pernah ada
Satu kata
Diantara kita
Wajar saja ku menunggu
Tetapi tak ada jawaban
Back to Reff
Coda :
Yes or No
Kamu putuskan
Pilih aku
Atau dia
Tidak ada komentar:
Posting Komentar